Resep dan Cara Membuat Pie Susu Keju dengan Teflon yang Lezat Sekali

Resep dan Cara Membuat Pie Susu Keju dengan Teflon yang Lezat Sekali. Inilah informasi terbaru resep Pie Susu Keju dengan Teflon dan bagaimana cara mudah membuat Pie Susu Keju dengan Teflon dari situs Wartasolo.
Kali ini tim WartaSolo akan menjelaskan bagaimana cara membuat Pie Susu Keju dengan Teflon, dan apa saja bahan yang dibutuhkan. Barangkali saja diantara Anda ada yang membutuhkan resep cara mudah membuat Pie Susu Keju dengan Teflon.
Anda bisa mempraktekkan sendiri untuk membuat Pie Susu Keju dengan Teflon di rumah, bersama keluarga, teman atau sahabat. Selain caranya yang mudah dan jelas, bahan-bahan untuk membuat resep Pie Susu Keju dengan Teflon ini mudah didapatkan di sekitar kita.
Sebelumnya juga pernah kami hadirkan berbagai resep masakan istimewa, seperti resep kue putri salju tanpa kacang dan bagaimana cara membuat sus kering keju yang dapat menjadi teman kala menyantap masakan istimewa ini.
Berikut ini adalah resep Pie Susu Keju dengan Teflon dan langkah-langkah cara membuatnya yang dikutip dari laman Vemale.com, Senin (20/03/2017). Kita mulai dahulu dari bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Pie Susu Keju dengan Teflon.
Bahan:
- 9 butir kuning telur
- 3 sdm gula halus
- 300 ml margarin cair
- 500 gram tepung terigu
- 150 gram keju parut
- 1 kaleng susu kental manis
- 3 sdm maizena
- 300 ml air
Cara Membuat Pie Susu Keju dengan Teflon:
- Masukkan 3 butir kuning telur dan 3 sdm gula halus, kocok sampai rata.
- Masukkan margarin yang sudah dilelehkan.
- Aduk lagi sampai rata.
- Tambahkan terigu dan aduk sampai kalis.
- Ambil adonan dan bentuk bulat-bulat sebelum dicetak.
- Oleskan margarin dalam cetakan pie.
- Masukkan adonan kulit pie, ratakan.
- Panaskan teflon dengan api kecil dan tutup teflon dengan kain.
- Masukkan 6 butir kuning telur dalam mangkuk berbeda.
- Tambahkan susu kental manis dan kocok sampai rata.
- Tambahkan air dan aduk. Saring sampai tak ada adonan yang menggumpal.
- Masukkan isian ke dalam kulit pie, tambahkan parutan keju dan panggang di atas api kecil selama kurang lebih 40 menit.
- Matikan api dan diamkan sejenak.
- Dinginkan dan pie siap disajikan.
Demikianlah info terkini resep Pie Susu Keju dengan Teflon dan bagaimana cara membuat kue Pie Susu Keju dengan Teflon buatan sendiri di rumah. Selamat mencoba di rumah dan selamat menikmati bersama keluarga tercinta. Semoga bermanfaat. BACA JUGA: Resep dan Cara Membuat Dorayaki Isi Es Krim yang rasanya bikin ketagihan. [Wisnu Ramadhon – WartaSolo.com]