
Jadwal Liga Inggris : Prediksi Sunderland VS Manchester City Pekan Ke-27 (05 Maret 2017)
Jadwal Liga Inggris : Prediksi Sunderland VS Manchester City Pekan Ke-27 (05 Maret 2017). Pertandingan yang akan menjadi perhatian tersendiri yaitu ketika tim buncit asuhan David Moyes akan menjamu tim papan atras Manchester City. Pertandingan akan berlangsung di Of Light Stadium pada Minggu 5 Maret 2017 mulai pukul 23.oo Wib. Prediksi Sunderland vs Manchester City pekan ke-27.
Laga yang akan sulit untuk Sunderland pada pekan ini membuat pertandingan akan sangat di manfaatkan oleh tim tamu yang sedang on fire baik di Liga Inggris maupun FA CUP. Tuan rumah harus benar hati-hati dalam laga nanti dimana posisinya yang masih berada di posisi paling buncit dengan 19 poin.
Simak Juga : Prediksi Liverpool vs Arsenal Liga Inggris Pekan Ke-27
Tim tamu yang sedang moncer dan berharap ada sebuah keajaiban dengan bermain di kandang lawan dengan kembalinya penyerang mereka Sergio Aguero dalam top performanya. Dimana dalam dua laga dapat menceploskan 4 gol diantaranya 2 gol ke gawang AS Monaco dalam Liga Champions dan 2 gol ke gawang Huddersfields Town di FA CUP dengan skor akhir 5-1.
Dengan moncernya penyerang asal Argentina ini, membuat City yang masih menyimpan satu laga Derby Manchester, masih sangat berpeluang untuk dapat berebut di papan atas klasemen. Dengan masih bermain 25 kali dan mengkoleksi 52 poin tentunya sangat berpotensi menggeser Spurs.
Simak Juga : Prediksi Arema FC vs Semen Padang Semifinal Leg 2 Piala Presiden 2017
Maka dari itu, kami memprediksikan pertandingan nanti akan berjalan snagat serius oleh tim tamu dengan asuhan Pep Guardiola untuk memperbaiki posisinya yang di geser oleh Tottenham Spurs dengan poin 53. Dalam laga nanti kami juga meprediksikan 0-2 unutk kemenangan City. Simak Juga : Jadwal Lengkap Liga Inggris Pekan Ke-27. [Om_brew-WartaSolo.com]