Harga Oppo A37 November 2016 Terbaru, Spesikasi Kamera Sekunder 8 MP dengan Memori Internal 16 GB
Harga Oppo A37 November 2016 Terbaru, Spesikasi Kamera Sekunder 8 MP dengan Memori Internal 16 GB. Oppo kembali mengeluarkan produk terbaru dengan mengusung harga kelas menengah. Berapa harga Oppo A37 terbaru? Apa saja spesifikasi dari ponsel pintar Oppo A37? Kemudian apa saja Keunggulan dan kelebihan Oppo A37? Kali ini tim wartasolo.com akan mereview smartphone ini. jangan lupa untuk baca juga review smartphone sebelumnya Galaxy S8 , Zenfone 3 Laser dan Asus Zenfone Go .
Spesifikasi Oppo A37 sudah mengusung OS Android generasi ke 3 yang mengacu pada flagship modern. Oppo A37 dikatakan salah satu sumber GSMArena bahwa produk ini mempunyai spesifikasi yang hebat. Diawali dari segi layar yang diusung Oppo A37 mengandalkan jenis dan ukuran yang sudah maju yakni dengan Tipe IPS LCD capacitive touchscreen full 16M colors sehingga mampu menciptakan gambar yang jernih dan bening. Oppo A37 kali ini dibekali Ukuran sebesar 5.0 inches dengan resolusi lumayan tinggi yakni 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density).
Fitur yang ditanamkan pada Oppo A37 ini terbilang sudah maju dan bagus, karena Oppo A37 juga sudah dibekali system operasi OS Android OS, v5.1 (Lollipop) dengan kekuatan CPU yang diusung Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53 Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 Adreno 306 yang kuat dan bertenaga. Untuk daya fitur yang dihasilkan diantaranya seperti Browser HTML5, GPS yang handal dengan teknologi with A-GPS, Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email. Serta Fitur Tambahan yang mengusung teknologi modern seperti Sensors Accelerometer, proximity, compass -1/3.2″ sensor size, 1.4 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, panorama – Photo viewer/editor – Document viewer. Gadged harga standart namun mampu menyuguhkan dengan kwalitas yang luar biasa.
BACA JUGA:
Bahkan Smartphone yang mengusung warna Gold, Rose Gold ini dibekali penyimpanan ROM yang sudah mumpuni dengan ukuran yang cukup besar yakni meggunakan varian RAM 2 GB serta diusung 16 GB. Dan untuk fitur tambahan penyimpanan Oppo A37 dibekali microSD, hingga 256 GB (dedicated slot).
Keungulan lain dari Oppo A37 terdapat pada hasil jepretan yang sudah ditanami kamera dengan resolusi tinggi yakni 8 MP untuk kamera depan dengan fitur f/2.0, laser/phase detection autofocus, OIS (4-axis), dual-LED (dual tone) flash. Sedangkan untuk kamera depan sendiri juga tidak mau kalah yakni 5 MP yang mampu menghasilkan gambar selfie yang sempurna karena didukung fitur Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, dan dibagian video disematkan spesifikasi HDR 1080p@30fps.
Untuk jaringan sendiri Oppo A37 sendiri juga lebih unggul dari pada produk sebelumnya, yaitu sudah mengusung 4G LTE Cat6 300/50 Mbps, 3G, Edge, WLAN, Bluetooth v4.2, A2DP, EDR, LE Infrared USB/Port, v2.0, Type-C 1.0 reversible connector. Untuk baterai hanya dibekali Li-Ion 2600 mAh ditambah fitur lain seperti Multiple SIM Dual SIM GSM – GSM Video Player MP3/WAV/eAAC+ player MP3 Player MP3/WAV/eAAC+ player.Maka dengan fitur itu lengkap sudah fitur yang diusung Oppo A37.
Untuk jaringan sendiri Oppo A37 sendiri juga lebih unggul dari pada produk sebelumnya, yaitu sudah mengusung 4G LTE Cat6 300/50 Mbps 3G HSDPA 850 / 900 / 2100, EDGE, GPRS, dengan fitur tambahan browsing lainya seperti WLAN, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, hotspot dengan daya transfer data seperti Bluetooth v4.0, A2DP serta USB/Port microUSB v2.0.
Harga Oppo A37 November 2016
Harga Oppo A37 seperti yang dikutib tim wartasolo dari laman Tabloid Pulsa jum’at (18/11/2016) memang dibandroh dengan harga agak mahal. Harga Oppo A37baru November 2016 di Indonesia adalah Rp. 2.699.000 sedangkan untuk harga bekasnya belum ada. Untuk lebih lengkapnya bisa datang ke grai HP terdekat.
Demikian ulasan mengenai Harga Oppo A37 November 2016. Ikuti update harga smartphone baru dan bekas di Wartasolo semoga mampu memberikan informasi terbaik untuk anda terima kasih. [muvus –wartasolo.com]