7 Foto Profil WA Couple Anime yang Terpisah dan Lucu
Bagi pasangan yang sedang bucin – bucinnya tentu akan mencari foto profil WA couple yang terpisah dan lucu. Oleh karena itu, di bawah ini akan dibagikan 7 ide foto profil WA couple yang terpisah dan lucu yang bisa kamu jadikan pilihan.
Pastinya salah satu dari 7 foto profil WA couple yang dibagikan akan cocok bagimu. Profil WA berpasangan memang sedang trend belakangan ini. Kan, daripada memasang foto sendiri, jauh lebih romantis jika menggunakan foto berpasangan. Foto profil WA berpasangan ini tampak kompak dan harmonis.
Foto profil WA couple biasanya terpisah, pasangan laki – laki akan memasang foto laki – laki, begitupun sebaliknya. Meskipun terlihat berpisah, namun saat disatukan akan tampak menyatu dan kompak.
Saat ini banyak pengiat anime, tim kreator, dan lainnya yang berkreasi membuat foto profil WA couple yang menarik. Nah, hasil kreasi mereka bisa dijadikan pilihan untuk foto profil WA kamu. Anime merupakan salah satu foto profil WA couple yang keren sehingga recommended untuk dipilih.
Foto anime akan membuat foto profil kamu jadi makin terlihat imut dan lucu. Berikut ini akan dibagikan 7 foto profil WA couple yang terpisah dan lucu dari anime tersebut:
1. Serasinya Pakai Uniform
Foto profil WA couple ini terlihat kompak karena sama – sama memakai seragam. Foto profil ini cocok untuk kamu yang punya pasangan yang berseragam seperti Polisi, ASN, TNI, Dephub, pegawai Dinas, dan lainnya. Tampak kompak serta gagah dan cantik karena sama – sama memakai seragam.
2. Mencubit Kekasih
Foto profil WA couple sedang mencubit kekasih ini termasuk salah satunya yang keren dan lucu. Terlihat sangat menggemaskan karena sang wanita sedang mencubit lelakinya. Jika dipasangkan, keduanya akan terlihat kompak dan tidak membosankan melalui suka dan duka bersama. Tindakan mencubit jauh dari kesan hubungan yang renggang, justru mereka terlihat romantis.
3. Foto Profil Couple Anime, Sedang Santap Siap Bersama
Pasangan ini tampak romantis dan lucu, terlihat sang wanita sedang menyuapi pacarnya yang ada di depannya. Rasanya tidak rugi menjadikan foto yang menggemaskan ini sebagai foto profil WA couple kamu.
4. Bear dan Panda Bermain Game
Beberapa dari kamu tentu sudah tak asing lagi kan dengan tokoh animasi satu ini? Pasangan beruang dan panda yang dalam setiap gambarnya selalu punya ekspresi lucu dan menggemaskan.
Gambar kali ini memperlihatkan keduanya tengah sibuk bermain game. Saat disatukan, gambarnya cocok dan sangat padu. Foto profil pasti sangat pas untuk pasangan penggemar berat games.
5. Pasangan Muda
Meskipun tidak diketahui siapa karakter animasinya, namun foto profil WA couple ini menarik juga untuk dicoba. Terlihat pasangan muda yang menggunakan seragam sekolah seolah – olah sedang mencium satu sama lain. Pasangan ini tampak sangat romantis.
6. Pasangan Memegang Hati
Sama dengan gambar diatas, foto profil WA couple ini juga tidak diketahui siapa karakter animasinya namun tetap terlihat lucu. Tampak sepasang kekasih yang sedang memegang hati untuk satu sama lain. Mereka seolah – olah menandakan ketertarikan satu sama lain. Keduanya saling jatuh cinta. Meskipun terlihat berpisah, namun hati keduanya bersatu saat bertemu. Sangat romantis, bukan?
7. Pasangan Menarik Dasi Kekasihnya
Foto profil WA couple ini memperlihatkan pasangan yang tengah terlibat diskusi, sampai sang wanita menarik dasi pasangannya. Foto profil ini pun tampak sangat lucu dan menggemaskan. So, jangan lupa untuk mengunduhnya!