Harga Oppo R9S November 2016, Spesifikasi RAM 4GB OS Android 6.0 Marsmallow

harga dan spesifikasi Oppo R9S

Update Harga Oppo R9S November 2016, Spesifikasi RAM 4GB OS Android 6.0 Marsmallow. Berapa Harga Oppo R9S 2016? Spesifikasi apa yang diberikan Oppo R9S? Apa saja keunggulan dan kelebihan Oppo R9S? Produsen Oppo kembali mengeluarkan produk andalan setelah sukses dengan Oppo F1snya dan sekarang vendor China tersebut kembali mengeluarkan produk andalan yakni Oppo R9S. Oppo R9S sebenarnya mulai diperkenalkan dan dipasarkan mulai bulan oktober 2016 ini.

Spesifikasi Oppo R9S ini terbilang canggih dan modern, kali ini tim wartasolo.com akan mencoba memberikan review tentang Oppo R9S. sebelumnya kami juga mereview beberapa vendor android lainya seperti Galaxy S8Vivo Y55 dan  Vivo V3 yang telah laku keras dipasaran. Oppo R9S sendiri sudah mengusung RAM 4GB yang didukung Sistem OS Ansndroid 6.0 Marsmallow tentu ini adalah suatu gebarakan yang luar biasa dari vendor Tiongkok yang berkantor Pusat di Mountain View, California, Amerika tersebut.

Keunggulan yang disuguhkan Oppo R9S sendiri dapat kita rasakan diawali dari layar yang sangat bagus sekali, dengan bentang 5,5 inci, sama seperti seri R9 atau Oppo F1 Plus. Layar tersebut memiliki resolusi full HD 1920 x 1080 piksel panel AMOLED. Layarnya sendiri di yakini cukup jernih untuk bisa menghasilkan gambar yang tidak mengecewakan para pembeli.

Oppo R9S

Gadged yang diberi tiga warna Black, Gold, Rose Gold ini juga mengusung mengusung baterai dengan kapasitas mencapai 3010mAh yang mampu bertahan stanby hingga 200 jam. Disamping itu Oppo R9Ssudah dilengkapi fitur Super VOOC fast charging atau melakukan isi ulang baterai dengan cepat dan tak ribet dan anda tidak perlu takut ketika melakukan charge yang begitu lama seperti android yang masih mengusung OS Kitkat.

BACA JUGA: Harga Samsung Galaxy S7 EDGE Terbaru serta Harga Samsung Galaxy S7 Baru dan Bekas November 2016

Untuk spesifikasi dapur pacunya Oppo R9S sudah menyematkan teknologi yang tak perlu ditanyakan lagi. Karena tegnologi yang ditanamkan sudah begitu modern dan maju chipsetnya saja sudah menggunakan Qualcomm Snapdragon 625 prosesor octa-core ARM Cortex-A53 64-bit (quad-core 2GHz dan quad-core 1GHz), RAM 4GB dan Adreno 506 yang digunakan untuk mengolah grafis yang maksimal dan powerfull. Untuk anda yang suka berselanca di Internet maka Oppo R9S sudah di bekali dnegan sistem jaringan dan konektifitas 4G LTE, 3G HSPA, Bluetooth, port microUSB, WiFi, GPS, dan sensor sidik jari.

Ini dia yang menjadi andalan dari Oppo R9S ini yakni dibagian kamera, seperti dengan pendahulunya Oppo F1 plus saat Oppo R9S juga mengusung nama Smartphone selfie. Untuk bagian kamera belakang Oppo R9S dibekali 16 MP sedangkan di bagian kamera depan juga dibekali 16 MP dengan fitur LED Flash dan Auto Focus sehingga mampu menghasilkan jepretan yang tak kalah dengan kamera pocket sekalipun. Untuk baterai R9S sendiri masih membenamkan LI-PO 3010 mAh sebagai andalan dengan fitur Super VOOC Fast Charging.

Kelebihan Oppo R9S

  • Memiliki tampilan yang sangat premium dengan bahan metal
  • Desain yang sangat slim memberikan kesan mewah dan elegan
  • Layar 5.5 inchi AMOLED resolusi Full HD yang nyaman digunakan
  • Layar dilapisi Gorilla Glass 4
  • Mendukung jaringan 4G LTE
  • Dilengkapi fingerprint Scanner
  • Prosesor Snapdragon 625 Octa Core 2.0 GHz & GPU Adreno 506
  • RAM 4 GB & internal memori 164 GB untuk menunjang kinerja smartphone
  • Kamera utama 16 MP aperture f/1.7 sensor Sony IMX398+ Dual Pixel Autofokus, OIS, LED flash
  • Support perekaman video Ultra HD/4K
  • Kamera selfie 16 MP, + screen flash
  • Baterai 3010 dilengkapi Super VOOC fast charging

Kekurangan Oppo R9S

  • Kamera depan belum dilengkapi LED Flash
  • Baterai Non- Removable / Tidak bisa dilepas

Harga Oppo R9S Terbaru November 2016

Harga Oppo R9S sendiri sebenarnya belum banyak orang yang tahu, bahkan jika orang yang ingin memilikinya kebanyakan harus antri atau membeli secara online. Harg Oppo R9S termasuk ponsel high class seperti dikutib wartasolo.com dari laman arena smartphone Ponsel pintar ini dibandrol $450 atau jika dikurs Indonesia berkisar Rp. 5.800.000 tidak terlalu mahal untuk anda pebisnis muda yang sukses.

Itulah informasi mengenai Harga Oppo R9S. Ikuti update harga baru dan bekas di wartasolo.com anda para pecinta Oppo R9S terima kasih. [muvus – wartasolo.com]